Pada 11 September 2024, Tim Pengabdian Masyarakat dari LPPM Universitas Negeri Padang (UNP) mengadakan program Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) di SMAN 3 Padang Panjang. Program ini bertujuan untuk meningkatkan kompetensi guru melalui edukasi pemanfaatan Artificial Intelligence (AI) dalam perancangan bahan pembelajaran. Kegiatan ini didanai oleh hibah PNBP UNP dan diikutiContinue Reading

Payakumbuh, 9 September 2024 – Tim Pengabdian dari Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Negeri Padang (UNP) melaksanakan program pelatihan bertajuk “Peningkatan Kompetensi Guru melalui Pelatihan Canva AI.” Kegiatan ini diselenggarakan atas kerja sama dengan komunitas Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP) Informatika Lima Puluh Kota. Pelatihan tersebut berlangsungContinue Reading

Juni 2024 – Padang, Universitas Negeri Padang (UNP) secara resmi melantik Bapak Krismadinata, S.T., M.T., Ph.D., sebagai rektor baru untuk periode 2024-2029. Acara pelantikan ini berlangsung dengan khidmat dan dihadiri oleh berbagai pihak, termasuk pejabat universitas, dosen, mahasiswa, serta tamu undangan. Dalam pidatonya, Bapak Krismadinata menekankan komitmennya untuk melanjutkan berbagaiContinue Reading